SURAT PERJANJIAN
KERJASAMA
Yang bertanda tangan di bawah ini
:
1. Nama : DWI INDRIANI
Tempat /Tgl. Lahir : JAKARTA, 21 MARET 1996
Jenis
Kelamin : PEREMPUAN
Agama
: Islam
Alamat
: JAKARTA UTARA, 14350
Selanjutnya disebut Pihak Pertama.
2.
Nama : BANGKIT NUSWANTORO
Tempat /Tgl. Lahir : BANJARNEGARA, 20 JUNI 1994
Jenis
Kelamin : LAKI
- LAKI
Agama
: Islam
Alamat
: BANJARNEGARA
Selanjutnya disebut Pihak Kedua.
Isi Perjanjian :
Pasal 1 :
Bahwa antara Pihak Pertama dan Pihak Kedua telah sepakat
mengadakan Kerjasama di bidang ............. dengan modal awal Rp.
100.000.000,- ( Seratus Juta Rupiah ).
Pasal 2 :
Bahwa biaya sebagaimana tersebut pada pasal 1, ditanggung oleh
masing-masing pihak sebesar Rp. 50.000.000,- ( Lima Pulu Juta Rupiah ).
Pasal 3 :
Bahwa masing-masing pihak berhak untuk mendapatkan pembagian hasil
50% dari keuntungan. di hitung setelah usaha berjalan selama Tiga Bulan. dan
Selanjutnya dihitung setiap bulan.
Pasal 4 :
Bahwa apabila kekayaan perusahaan telah melebehi dari modal awal,
maka masing-masing pihak berhak menarik modalnya kembali dan tidak mempengaruhi
hak atas pembagian keuntungan.
Pasal 5 :
Bahwa hak-hak tersebut pada perjanjian ini akan menjadi gugur/tidak
sah apabila pihak yang bersangkutan mengundurkan diri atau melakukan
pelanggaran-pelanggaran yang merugikan perusahaan.
Pasal 6 :
Bahwa apabila dikemudian hari perusahaan mengalami pailit, maka
masing-masing pihak memiliki kewajiban atau tanggung jawab.
Demikan surat perjanjian ini dibuat rangkap dua, di atas materai
Rp. .......... Untuk dijadikan pegangan bagi masing-masing pihak. Dan surat perjanjian ini ditandatangani di depan saksi-saksi dan
dalam keadaan sehat walafiat tanpa tekanan dari siapapun.
Dibuat di Jakarta
Tanggal,
08 Oktober 2015
Pihak Kedua Pihak Pertama
Bangkit Nuswantoro Dwi Indriani